Ajak Tingkatkan Keharmonisan Keluarga, Dewan Bilang Begini

- Jurnalis

Senin, 23 Desember 2024 - 11:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

OLIVIA WISWANTI

OLIVIA WISWANTI

TEWENEWS, PURUK CAHU – Kalangan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Murung Raya (Mura), mengajak seluruh masyarakat Kabupaten Murung Raya khususnya untuk dapat meningkatkan keharmonisan dalam keluarga. Hal ini penting dalam rangka memberikan perlindungan bagi anak-anak sehingga pertumbuhan fisik dan psikologinya berjalan dengan baik.

Baca Juga :  SMAN 1 Mtw Raih Gelar Juara Usai Kalahkan SMAN 5 dengan Skor 2-1

“Keluarga adalah entitas paling dekat dan berpengaruh dalam kehidupan seorang anak,dimana dari keluargalah seorang anak memperoleh pengasuhan dan perlindungan,” ujar Olivia Wiswanti, Senin (23/12/2024)

Legislator Golkar dari Daerah Pemilihan I Kabupaten Mura ini menjelaskan, dalam keluarga yang harmonis, seorang anak akan mendapat pengasuhan dan pendidikan dasar yang baik dan berkualitas.

Baca Juga :  Kadis SosPMD : 918 Warga di Teweh Tengah Terima Manfaat dari Pemkab Barito Utara

Lebih lanjut, ia berharap Pemerintah Daerah melalui dinas terkait terus mendorong terciptanya keluarga-keluarga yang harmonis di Kabupaten Mura ini.,“Kita perlu bekerja maksimal mendorong agar setiap keluarga di Bumi Tana Malai Tolung Lingu ini mampu memberikan perlindungan anak sebagaimana seharusnya,” tandasnya. (SU)

Berita Terkait

Pemkab Bartim Gelar Rakor dan Penghargaan Posyandu-Desa 2025
Bapenda Barito Timur Gelar Sosialisasi Lintas Sektor untuk Perkuat Tata Kelola Pajak dan Perizinan Daerah
Selama Tiga Hari, Disnakertranskop UKM Barut Gelar Pelatihan Kewirausahaan Koperasi Merah Putih
Pimpin Apel Pagi di Dinas PUPR, Shalahuddin Tekankan Disiplin dan Percepatan Pembangunan Infrastruktur
Bupati Instruksikan Dinas PUPR Barito Utara Lakukan Kajian Teknis Penanganan Banjir Berkelanjutan
Bupati Lamandau Ajak Wisatawan Meriahkan Karnaval Babukung
Ditengah Isu Efisiensi Anggaran, H Taufik Nugraha Desak Pemkab Hentikan  Pengadaan Mobil Dinas
Wabup Felix Buka Penyuluhan Hukum Pencegahan Korupsi dan Pelatihan SIPADES untuk 93 Desa
Berita ini 12 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 5 November 2025 - 07:51 WIB

Pemkab Bartim Gelar Rakor dan Penghargaan Posyandu-Desa 2025

Rabu, 5 November 2025 - 07:49 WIB

Bapenda Barito Timur Gelar Sosialisasi Lintas Sektor untuk Perkuat Tata Kelola Pajak dan Perizinan Daerah

Selasa, 4 November 2025 - 18:55 WIB

Selama Tiga Hari, Disnakertranskop UKM Barut Gelar Pelatihan Kewirausahaan Koperasi Merah Putih

Selasa, 4 November 2025 - 18:51 WIB

Pimpin Apel Pagi di Dinas PUPR, Shalahuddin Tekankan Disiplin dan Percepatan Pembangunan Infrastruktur

Selasa, 4 November 2025 - 18:00 WIB

Bupati Instruksikan Dinas PUPR Barito Utara Lakukan Kajian Teknis Penanganan Banjir Berkelanjutan

Berita Terbaru

BARITO TIMUR

Pemkab Bartim Gelar Rakor dan Penghargaan Posyandu-Desa 2025

Rabu, 5 Nov 2025 - 07:51 WIB